company_logo
PT Citicon Nusantara Industries, Kota Mojokerto

Tentang Perusahaan PT Citicon Nusantara Industries

Memasuki era yang berkembang pesat, kebutuhan akan bangunan yang kuat dan ramah lingkungan menjadi sesuatu yang sangat penting. Maka dari itu Citicon Nusantara Industries menjawab tantangan jaman dengan mempersembahkan bahan material yang tidak memiliki dampak terhadap lingkungan. Citicon Nusantara Industries mengawali produksi Autoclaved Aerated Concrete (AAC) dan AAC floor panel di Mojokerto, Jawa Timur, Indonesia, yang kemudian diberi nama Bata Ringan Citicon dan Panel Lantai Citicon. Produk Autoclaved Aerated Concrete (AAC) Citicon diproduksi dengan standar pemilihan bahan baku dan inspeksi yang ketat dari Deutch Industry Norm (DIN). Citicon tidak seperti bata merah yang menggunakan tanah liat sebagai bahan baku, tetapi berbahan dasar pasir silica, kapur dan semen sehingga tidak akan merusak tanah pertanian. Disamping tidak memiliki dampak negatif terhadap lingkungan, Citicon AAC hadir untuk memberikan kemudahan, kecepatan dan ketetapan dalam membangun rumah, gedung bertingkat, bangunan industri, dan bangunan lainnya. Citicon juga dapat menghemat biaya transportasi dan tenaga kerja karena memiliki berat yang sangat ringan. Dengan visi membangung bangsa, Citicon Nusantara Industries tidak hanya memproduksi Autoclaved Aerated Concrete (AAC) yang berkualitas tinggi. Tetapi juga selalu menjaga komitmen untuk melayani para pelanggan dengan pengetahuan teknis dan pengawasan intensif terhadap pemasangan menjamin keuntungan maksimal.

Info Perusahaan PT Citicon Nusantara Industries

Alamat Perusahaan:Jl. Raya Pacet KM 3, Jatilangkung, Pungging, Mojosari - Mojokerto 61383 Jawa Timur, Indonesia
Bidang Industri:Construction / Building - Engineering / Consultancy
Bahasa Yang Digunakan:
Website Perusahaan:
Bergabung Sejak:1/5/2024
Benefit Karyawan
    Galeri Perusahaan
    Video Perusahaan

    People

    The AliStudio Design team has a vision to establish a trusted platform that enables productive and healthy enterprises in a world of digital and remote everything, constantly changing work patterns and norms, and the need for organizational resiliency.

    The ideal candidate will have strong creative skills and a portfolio of work which demonstrates their passion for illustrative design and typography. This candidate will have experiences in working with numerous different design platforms such as digital and print forms.

    joxBox

    Hal-hal Terbaru Akan Selalu
    Update Secara Berkala

    joxBox
    ;